Mesin Hot Dog Baker adalah mesin yang digunakan untuk memanggang hot dog ataupun sosis. Hot dog dan sosis adalah makanan yang cukup banyak digemari oleh masyarakat, Ini merupakan peluang usaha bagi anda yang ingin membuka usaha makanan ringan berupa sosis bakar dan hot dog. Dengan mesin hot dog baker ini anda dapat dengan mudah memanggang hot dog ataupun sosis dengan kematangan yang sempurna.
Spesifikasi :